TIM Mahasiswa Prodi Pendidikan Vokasional Teknik Mesin FKIP UST semester tiga yang di Bimbing oleh Widodo, M,Pd., pada mata kuliah Transformasi Digital meraih hasil yang membanggakan di tingkat internasional. Mengakat tentang teknologi pengolahan sampah dengan membakaran yang mengurangi tingkat asap hingga sampai 95% untuk proses pembakaran dengan sistem hisap dengan bantuan air. Mahasiswa PVTM yaitu

2022006004_petrus martian
2022006011_fernando rufus rahangmetan
2022006012_muhammad yaasin
2022006014_arifin wahyu nugroho
2022006053_engelbertus ngasiani

WYIIA 2023 yang baru pertama kali digelar di UST ini diikuti 343 tim, masing-masing 249 tim mengikuti WYIIA secara online terutama tim dari luar negeri dan 94 tim dari Indonesia mengikuti secara offline atau langsung di Kampus Pusat UST.

Dalam WYIIA 2023 tersebut, Universitas Brawijaya Malang (Unibraw) dan MIN 4 Jakarta Selatan keluar sebagai best presentation atau presentasi terbaik, masing-masing untuk kategori perguruan tinggi dan sekolah menengah.

Tinggalkan Balasan